Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

45 Soal PAT PJOK SMP Kelas 8 Th. 2022 dan Jawaban

Soalbagus.com - Selanjutnya adalah update tentang Soal Latihan PAT SMP/ MTs Kelas VIII/ 8 ( UKK/ UAS Semester 2 ) mata pelajaran PJOK/ PENJAS ORKES tahun Th. 2022 lengkap dengan kunci jawaban. Soal ini terdiri dari 45 butir soal PG dan Essay 5 soal.

Download Soal PAT PJOK Kelas 8 dan Jawaban th. 2020 - 2019 k 13

Untuk memudahkan teman-teman mempelajarinya soalbagus sudah menyediakan file Soal PAT PJOK Kelas 8 ini dan tinggal di download atau unduh saja, linknya di bagian akhir tulisan dibawah ini.


soal pg ( masih dibuat )

Nah, selanjutnya teman teman dibawah ini adalah soal essay atau uraiannya, silahkan disimak ya !.

I. URAIAN 
41. Jelaskan cara melakukan gerakan meroda !
Kunci Jawaban
Tahapan Pembelajaran
(a) Posisi  awal:  berdiri menyamping arah gerakan, kedua kaki dibuka selebar  bahu,  kedua tangan lurus ke atas di samping kepala, pandangan ke depan.
(b) Pelaksanaan: turunkan tangan satu per satu ke matras diikuti kaki naik ke atas, hingga kedua lengan bertumpu pada matras, kedua kaki lurus ke atas, badan lurus, turunkan kembali kaki satu per satu ke matras diikuti kedua lengan terangkat dari matras, hingga posisi berdiri dan kedua lengan lurus ke atas.

42. Sebutkan 5 macam senam irama yang kamu ketahui !
Kunci Jawaban
1. Senam Poco-poco
2. Senam Zumba
3. Senam Maumere
4. Senam SKJ
5. Senam BL

43. Jelaskan konsep gerakan renang gaya dada !
Kunci Jawaban
a) Posisi awal: badan telungkup, kedua lengan lurus. pandangan ke depan, kedua kaki lurus ke belakang.
(b) Gerakan: kedua lengan mulai membuka ke samping dan kedua kaki bergerak mendekat pinggul, gerakan membuka tangan dilanjutkan siku membentuk sudut di bawah tubuh, dan kedua kaki bergerak mendekati pinggul, pada saat kedua tangan menekan ke bawah permukaan air dengan cepat ambil nafas, setelah kedua lengan mengakhiri putaran di bawah dagu, dorong badan ke depan lurus dan buang nafas di bawah permukaan air berdamaan kedua kaki mendorong ke belakang.
(c) Akhir gerakan: kedua lengan lurus ke depan, kedua kaki rapat, pandangan ke depan, batas air pada alis mata

44. Jelaskan cara penularan virus HIV/AIDS!
Kunci Jawaban
1. Melalui hubungan s3ks bebas
2. Melalui jarum suntik yang digunakan bersam-sama
3. Melalui ibu kepada janinnya
4. Melalui Transfusi darah   
5. Melalui air susu ibu

45. Sebutkan 5 bentuk pelanggaran lalu lintas yang sering dilakukan oleh pengendara roda dua!
Kunci Jawaban
1. Tidak menggunaka helm
2. Tidak memiliki SIM
3. Berboncengan lebih dari 2 orang
4. Ketika bebbelok tidak menggunakan lapu isyarat, Knalpot diganti menjadi kelnapot racing (bising)

Bagi teman-teman yang memerlukan naskah soalnya, silahkan klik link tautan dibawah ini !
Download

Soal Lengkap :
Kumpulan Soal PAT SMP/ MTs Kelas 7 dan 8 K-13 Terbaru

Demikianlah update kali ini, yaitu tentang Soal Latihan PJOK/ Penjas Orkes Kelas 8 dan Kunci Jawaban, semoga bermanfaat. Sekian dan terimakasih.