Posts

Showing posts from May, 2013

Soal UKK PKN Kelas 3 SD Terbaru

Image
Soal UKK PKN Kelas 3 SD Terbaru | Salam, Bertemu lagi  yang selalu setia menemani sobat dalam Mencari referensi soal soal latihan ulangan terbaru sd, smp dan sma tentunya. Pada Kali ini saya akan mempersembahkan Contoh soal Latihan untuk Ulangan Kenaikan Kelas ( UKK ) atau UAS ( Ulangan Akhir Semester ) II / Genap khususnya untuk pelajaran PKN Kelas 3 SD semester 2. Bagaimana Soal Bagus menulis untuk sobat ? mari kita simak saja dibawah ini. Soal UAS PKN Kelas 3 SD Semester 2 adalah sebagai berikut : I. Isilah titik titik dibawah ini dengan jawaban tepat ! Sebagian orang yang tidak memiliki harga diri yang baik akan merasa . . . Jika teman kita berbuat keburukan sebaiknya kita . . . Orang akan mendapat kepercayaan dari orang lain jika dia memiliki sifat . . . Harga diri bangsa ditentukan oleh . . . rakyatnya. Sebagai warga Negara Indonesia, kita harus memiliki harga diri yang sesuai dengan nilai-nilai pancasila, terutama sila ke . . . Gotong royong adalah...